Download Rpp Prakarya SMP Kelas VIII Format 1 Lembar Revisi 2020
Bapak / ibu guru tenaga pengajar dimanapun berada, rpp 1 lembar prakarya SMP kelas 8 ini merupakan salah satu perangkat pembelajaran terbaru revisi 2020 yang akan kami bagikan. Agar bisa membantu teman -teman guru sekalian dalam mempersiapkan perangkat pembelajaran yang isinya seperti prota, prosem, silabus, rpp, KKM, KI dan KD dan juga perangkat pembelajaran lainnya.
Rpp 1 lembar revisi terbaru sedikit berbeda dengan revisi sebelumnya. Pada revisi terbaru ini diharapkan ada keterkaitan antara KI dan KD sehingga dapat menggembleng kompetensi siswa. Tak hanya itu, revisi terbaru 2020 ini juga disusun sesuai dengan permendikbud no 14 tahun 2020 yang telah memuat keterampilan abad 21 terintegrasi literasi, ppk, 4c dan hots.
Dalam proses pembuatan RPP 1 lembar, ada 3 komponen penting yang harus ada didalamnya meliputi tujuan, kegiatan pembelajaran dan penilaian. Selain itu juga RPP menggunakan prinsip efektif efisien dan berorientasi pada siswa.
Pada pelajaran prakarya kelas 8 akan dibahas 4 pokok materi yaitu kerajinan, rekayasa, budidaya dan pengolahan yang akan diajarkan dalam setahun penuh semester 1 dan 2 sebagaimana telah direncanakan dalam lesson plain.
Bagi tenaga pengajar yang sedang berusaha untuk menyusun rpp k13 revisi 2020. Disini kami sediakan file rpp prakarya SMP kelas 8 format 1 lembar, bisa didownload dan dijadikan refferensi atau juga bisa langsung diaplikasikan dikelas hanya tinggal ganti nama sekolah, kepala sekolah dan guru yang bersangkutan.
Namun sebelum mendownload alangkah baiknya untuk meilhat contoh yang kami tampilkan dibawah ini :
Perlu diketahui bahwa RPP versi 1 lembar kelas 9 SMP yang kami sediakan memiliki karakteristik sebagai berikut :
- RPP disusun sesuai permendikbud no 14 tahun 2019 : Disederhanakan dengan konsep efektif, efisien dan berorientasi pada peserta didik.
- Dibuat dengan 3 komponen wajib (tujuan, kegiatan dan penilian).
- Dibuat 1 lembar untuk setiap pertemuan.
- Melalui editing RPP revisi sebelumnya yang sudah disesuaikan dengan permendikbud sebelumnya.
- Terlampir rubric penilaian untuk angket penilaian seorang guru.
Jika teman-teman guru merasa tertarik, Silahkan download melalui tautan berikut:
1. rpp 1 lembar prakarya SMP kelas 8 materi kerajinan revisi 2020
2. rpp 1 lembar prakarya SMP kelas VIII materi rekayasa revisi 2020
3. rpp prakarya SMP kelas 8 format 1 lembar materi budidaya revisi 2020
4. rpp prakarya SMP kelas VIII 1 lembar materi pengolahan revisi 2020
Demikian kami akhiri informasi kali ini. Silahkan digunakan jika membutuhkan dan semoga bisa menjadi refferensi para guru tenaga pengajar prakarya dimanapun berada.
Belum ada Komentar untuk "Download Rpp Prakarya SMP Kelas VIII Format 1 Lembar Revisi 2020"
Posting Komentar