Download Contoh SK Panitia ANBK SD SMP SMA/SMK Tahun 2021/2022
Sobat guru-baik, Berikut kami bagikan contoh SK panitia pelaksanaan ujian AKM tahun 2021 untuk jenjang SD, SMP, SMA/SMK. Kami yakin ibu/bapak guru pasti membutuhkannya sehubungan telah ditentukannya "Jadwal Simulasi ANBK 2021 SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, SMK" oleh Pusat Asesmen dan Pembelajaran Badan Penelitian dan Pengembangan dan Perbukuan Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi.
SK Panitia ANBK
Melalui rapat yang diadakan disekolah, petugas-petugas yang akan ditunjuk untuk mengemban amanah sebagai panitia pelaksanaan asesmen nasional ditentukan terlebih dahulu, disepakati bersama kemudian dicatat.
Barulah kemudian surat keputusan (SK) asesmen nasional berbasis komputer (ANBK) diketik dan disusun oleh proktor sesuai dengan format yang berlaku.
Setelah itu SK asesmen nasional di sahkan dan dikeluarkan oleh kepala sekolah agar persiapan demi persiapan pelaksanaan simulasi ataupun pelaksanaan anbk yang sesungguhnya dapat segera rampung.
Didalam "SK panitia ANBK" berisikan empat komponen yang telah ditetapkan sebelumnya dalam keputusan rapat GTK, meliputi:
- SK Penetapan Panitia
- Susunan Panitia
- Rincian Anggaran Pelaksanaan ANBK
- Pengwas Pelaksanaan ANBK
Adapun tujuannya ialah agar pembentukan susunan panitia, anggaran biaya dan susunan pengawas pelaksanaan anbk tahun 2021 bisa tersusun dengan baik dengn harapan acara pelaksanaan dapat berjalan tanpa kendala.
Berdasarkan tujuan tersebut sehingga seluruh personil yang telah ditunjuk dan dipilih pada saat musyawarah, dapat melaksanakan tugasnya dengan penuh tanggung jawab berdasarkan jabatan masing-masing yang tertulis dalam SK.
Baiklah bagi bapak/ibu guru yang mungkin membutuhkan filenya, Silahkan "download Contoh Format SK panitia ANBK.doc tahun 2021/2022" format doc melalui cuplikan dibawah ini, terdiri dari 2 jenis silahkan mau gunakan yang mana:
Atau Gunakan tautan berikut "LINK DOWNLOAD SK ANBK 2021.docFile Tambahan Penting Lain =Program Kerja ANBK 2021=
File kami buat dalam format microsoft word sehingga bisa dengan mudah untuk diedit dan disesuaikan dengan kebutuhan ibu/bapak sekalian.
Untuk guru yang membutuhkan silahkan diunduh menggunakan tautan diatas, semoga apa yang kami bagikan selalu memberikan manfaat untuk teman-teman semua. Terima kasih dan salam sehat.
Belum ada Komentar untuk "Download Contoh SK Panitia ANBK SD SMP SMA/SMK Tahun 2021/2022"
Posting Komentar