Latihan Soal PAS Tema 2 Kelas 6 Semester 1 K13 2022/2023
Berikut kami bagikan soal UAS / PAS tema dua kelas 6 SD K13 Semester 1 terbaru 2021/2022 dilengkapi dengan kunci jawaban.
Soal ujian ini dikhususkan untuk siswa kelas 6 berlatih menjawab sebelum ujian akhir semester ganjil tiba. Juga Untuk guru wali kelas sebagai refferensi dalam pembuatan soal-soal tematik kelas 6 lainnya seperti ulangan harian, penilaian akhir dan tengah semester.
Materi Pembuatan soal ini dihasilkan dari buku matematika dan lembar kerja siswa (LKS) kelas 6 SD semester 1.
Bentuk soal UAS tematik kls VI tema 2 semester ganjil ini kami buat dalam bentuk pilihan ganda dan isian, yang kami susun pertema dan setiap tema mengandung 20 soal pilihan ganda dan 10 soal isian (lengkap dengan jawaban).
Tak hanya itu, kami sertakan pula pembahasan untuk masing-masing soal sehingga bisa dijadikan bahan evaluasi atas jawaban siswa dan mengoreksi hasil jawaban.
Baiklah Agar ibu / bapak atau juga adik-adik bisa melihat bentuk soal k13 kelas 6 SD yang kami maksud, silahkan lihat dibawah ini :
Contoh Soal UAS K13 Kelas 6 SD Semester 1 Revisi terbaru Tahun Ajaran 2022/2023
I. Berikan tanda silang (x) pada jawaban yang benar !
1. Pengamalan sila ke 3 pancasila adalah…
a. Bergaul dengan masyarakat tanpa memandang perbedaan suku, agama, ras, dan antargolongan.
b. Menghormati hak-hak orang lain dan Toleransi kepada agama lain.
c. Toleransi dan penghormatan kepada agama lain.
d. Takwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa
2. "Rasa persatuan dan kesatuan menjalin rasa kebersamaan dan saling melengkapi antara satu dengan yang lain, Menjalin rasa kemanusiaan dan sikap saling toleransi serta rasa harmonis untuk hidup berdampingan, dan Menjalin rasa persahabatan, kekeluargaan, dan sikap tolong menolong antar sesama, serta sikap nasionalisme."
Penjelasan di atas merupakan makna dari …
a. persatuan dan kesatuan
c. kewarganegaraan.
b. kebangsaan
d. bhineka tunggal ika
Bacalah teks di bawah ini! (Teks bacaan No 3 dan 4)
3. Peristiwa apakah yang terjadi…
a. Kebakaran
c. Pertempuran
b. Bandung lautan api.
d. Kebakaran Gudang amunisi
4. Di mana peristiwa tersebut terjadi?
a. Bandung
c. Ciamis
b. Bogor
d. Jawa barat
5. Fungsi rongga rantai pada bunga teratai adalah…
a. membawa oksigen ke daun
c. membawa oksigen ke batang
b. membawa oksigen ke batang dan akar
d. membawa oksigen ke bunga
6. Tumbuhan yang sebagian tubuhnya ada di permukaan air. Akarnya berada di air. Memiliki rongga udara dalam batang atau tangkai daun. Daunnya muncul ke permukaan air merupakan jenis tumbuhan….
a. Higrofit
c. Hidrofit
b. Xerofit
d. Minikri
7. Makna proklamasi kemerdekaan Indonesia, kecuali…
a. Sebagai Puncak Perjuangan bangsa Indonesia
c. Menaikkan Martabat Bangsa
b. Pengakuan Kepada Dunia Luar
d. persatuan rakyat Indonesia
8. Berikut pejuang proklamasi Indonesia kecuali …..
a. Ir. Soekarno
c. Moh. Hatta
b. Achmad Soebardjo,
d. Hasanudin
9. Yang mengetik naskah proklamasi Indonesia adalah..
a. Sayuti Melik
c. Irma Wati
b. Siti Fatmawati
d. Sukmawati
10. Gerakan persatuan Bangsa Indonesia adalah…
a. Sumpah Pemuda
c. Proklamasi nasioal
b. Kebangkitan Bangsa
d. Persatuan Indonesia
Diatas Hanya sebagian contoh soal saja. Untuk file lengkap silahkan cek pada tampilan berikut:
Kunci Jawaban dan Pembahasan
Untuk kunci jawaban serta pembahasan sengaja tidak kami tampilkan disini, karena sepertinya untuk kunci dan pembahasan tersebut lebih baik kalau didownload, supaya lebih leluasa dalam memahami bagaimana cara menjawab dan menyelesaikan soal ujian akhir semester (UAS) kelas 6 semester 1 tahun 2022/2023.
Akhir kata, Kami Cukupkan informasi kali ini sampai disini, Silahkan gunakan sebagai bahan latihan dan refferensi. Semoga bermanfaat dan terima kasih.
Belum ada Komentar untuk "Latihan Soal PAS Tema 2 Kelas 6 Semester 1 K13 2022/2023"
Posting Komentar